Saat ini jumlah peneliti Arkeologi di Balai Arkeologi Denpasar berjumlah 11 orang. Berikut profil para Peneliti Arkeologi Balai Arkeologi Denpasar.
- Dra. Ayu Kusumawati, APU
Lahir di Tabanan, 17 Juli 1949, Pendidikan Sarjana Arkeologi pada Jurusan Arkeologi, Fak. Sastra Univ. Udayana dan menyelesaikan studi S-1 pada tahun 1979. Selama di Balai Arkeologi Denpasar menjabat sebagai Kepala Balai Arkeologi Denpasar periode 1996-2004. Saat ini menjabat sebagai Peneliti Utama.
- Drs. A.A. Gede Oka Astawa, M.Hum
Lahir di Gianyar, 31 Desember 1952, Pendidikan Magister Kajian Budaya yang menyelesaikan studi S-2 pada tahun 1997. Selama di Balai Arkeologi Denpasar menjabat sebagai Kepala Balai Arkeologi Denpasar periode 2004-2008. Saat ini menjabat sebagai Peneliti Utama.
Lahir di Denpasar, 12 Desember 1949, Pendidikan Sarjana Arkeologi pada Jurusan Arkeologi, Fak. Sastra Univ. Udayana dan menyelesaikan studi S-1 pada tahun 1982. Saat ini menjabat sebagai Peneliti Madya.
- Drs. I Dewa Kompiang Gede
Lahir di Badung, 31 Desember 1954, Pendidikan Sarjana Arkeologi pada Jurusan Arkeologi, Fak. Sastra Univ. Udayana dan menyelesaikan studi S-1 pada tahun 1983. Saat ini menjabat sebagai Peneliti Madya.
- Drs. I Wayan Suantika
Lahir di Tabanan, 15 Agustus 1955, Pendidikan Sarjana Arkeologi pada Jurusan Arkeologi, Fak. Sastra Univ. Udayana dan menyelesaikan studi S-1 pada tahun 1985. Selama di Balai Arkeologi Denpasar menjabat sebagai Kepala Balai Arkeologi Denpasar periode 2008-2011.Saat ini menjabat sebagai Peneliti Madya.
- Dra. Ayu Ambarawati
Lahir di Tabanan, 22 April 1958, Pendidikan Sarjana Arkeologi pada Jurusan Arkeologi, Fak. Sastra Univ. Udayana dan menyelesaikan studi S-1 pada tahun 1985. Saat ini menjabat sebagai Peneliti Madya.
- Drs. A.A. Bagus
Lahir di Gianyar, 31 Desember 1959, Pendidikan Sarjana Arkeologi pada Jurusan Arkeologi, Fak. Sastra Univ. Udayana dan menyelesaikan studi S-1 pada tahun 1986. Saat ini menjabat sebagai Penleiti Madya.
- Drs. I Gst. Made Suarbhawa
Lahir di Tabanan, 18 November 1963, Pendidikan Sarjana Arkeologi pada Jurusan Arkeologi, Fak. Sastra Univ. Udayana dan menyelesaikan studi S-1 pada tahun 1988. Saat ini menjabat sebagai Penleiti Madya.
- Drs. I Wayan Badra
Lahir di Gianyar, 31 Desember 1957, Pendidikan Sarjana Arkeologi pada Jurusan Arkeologi, Fak. Sastra Univ. Udayana dan menyelesaikan studi S-1 pada tahun 1987. Saat ini menjabat sebagai Penleiti Madya.
- Drs. I Nyoman Sunarya
Lahir di Denpasar, 20 Oktober 1959, Pendidikan Sarjana Arkeologi pada Jurusan Arkeologi, Fak. Sastra Univ. Udayana dan menyelesaikan studi S-1 pada tahun 1987. Saat ini menjabat sebagai Peneliti Muda.